Sharing Session Bersama Shofi Aesthetic Clinic Tentang Digital Marketing Melalui Dako Board Game
Pada tanggal 23 Agustus 2023, “Sharing Session Digital Marketing with Dako Board Game” diselenggarakan di Kantor Shofi Aesthetic Clinic, Kepanjen, Kabupaten Malang. Dengan jumlah peserta sebanyak 8 orang, acara ini berfokus pada pendekatan interaktif serta sharing session digital marketing dengan menggunakan Dako Board Game. Acara dibuka dengan perkenalan dari tim Dako Brand and Communication dan […]